Cerita Guru_Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) RI Ke-80 seperti tahun-tahun sebelumnya dilaksanakan dan dipusatkan di Alon-alon Besuki. Upacara dimulai tepat pukul 07.00 WIB dan diikuti oleh semua elemen masyarakat antara lain pelajar dari tingkat SD/MI, SMP/MTs, maupun SMA/MA/SMK. Selain pelajar juga hadir mengikuti upacara adalah para ASN dari berbagai instansi, Guru. Rumah sakit/Puskesmas, Perangkat Desa dan dari komunitas-komunitas lainnya.









.jpeg)




.jpeg)





